Rabu, 02 November 2022

Cara Mematikan Fungsi Klik Kanan di Blog

Cara Mematikan Fungsi Klik Kanan di Blog


Cara Mematikan Fungsi Klik Kanan di Blog - Dengan tidak berfungsinya klik kanan pada blog, peluang dicurinya artikel atau diduplicatnya template kita dan sebagainya semakin mengecil. Tanpa basa basi langsung saja bagi yang ingin mencoba silahkan ikuti langkah-langkah dibawah.

Cara Mematikan Fungsi Klik Kanan di Blog


1. Login ke Blogger
2. Klik Setting ~> Tata Letak ~> Add a Gadget/Tambahkan Gadget ~> Pilih HTML/JavaScript



3. Copy kode dibawah ini dan paste pada kolom HTML/Javascript :

Ket:
sobat boleh mengganti tulisan "Maaf, Klik kanan tidak tersedia" sesuai selera :D

4. Klik Save

Selesai sudah tutorial kali ini, semoga bermanfaat.